Thursday, 12 April 2012

Menenun

Menenun adalah proses mengayam benang menjadi kain. Mesin tenun modern mampu mengerjakan proses ini dengan otomatis dan dapat dioperasikan oleh siapa saja.

Benang yang akan ditenun biasanya diwarnai terlebih dahulu sesuai keinginan. Proses penenunan pada mesin tenun modern sendiri sebenarnya sama saja dengan tenun manual hanya saja menggunakan mesin. Pada dasarnya penenunan dilakukan dengan cara menyusun benang secara mendatar, kemudian memasukkan benang di antaranya.

Pola tenunan sendiri ada bermacam-macam, namun pada dasarnya berasal dari tiga pola berikut:
a. Biasa
b. Twills
c. Sateen

Dari ketiga jenis pola tenunan ini berkembang berbagai jenis pola seperti:
a. Rib Weave
b. Basket Weave


Gb.1 Tenunan pola biasa

Gb.2 Tenunan pola Twill

Gb.3 Tenunan pola sateen


Gb.4 Tenunan pola rib weave
Gb.5 Tenunan pola basket weave

No comments:

Post a Comment